Pendampingan Ibu Hamil Kekurangan Energi Kronik (Kek) Di Desa Sumberwringin, Kecamatan Sukowono
Abstract
Pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan kepada ibu hamil KEK di Desa Sumberwringin Kecamatan Sukowono Kabupaten Jember. Berdasarkan hasil survey awal ditemukan fakta bahwa masalah gizi ibu hamil yang ada di Desa Sumberwringin adalah KEK dan anemia. kondisi tersebut disebabkan karena perilaku konsumsi makanan yang tidak beragaram (skor dietary diversity < 5) atau belum menuhi kualitas konsumsi makanan. Tujuan kegiatan adalah guna meningkatkan pengetahuan, sikap dan kemampuan ibu untuk mengkonsumsi makanan yang berkualitas melalui pendampingan pada ibu hamil dan keluarga. Pelaksanaan kegiatan dimulai bulan Februari sampai dengan Maret 2023 di Desa Sumberwringin. Kegiatan ini melibatkan 2 mahasiswa dari Program Studi DIII Kebidanan. Metode kegiatan yang dilaksanakan yaitu pendampingan dengan memberikan edukasi kepada ibu hamil dan keluarganya tentang KEK, anemia, penyebab KEK, komplikasi yang dapat terjadi pada ibu hamil KEK, cara mengatasinya KEK serta cara menyusun menu. Hasil kegiatan ini adalah terjadi peningkatan pengetahuan, sikap dan kemampuan ibu untuk menyusun serta mengkonsumsi menu makanan yang berkualitas.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Adfar, T. D., Nova, M., & Adriani, I. (2022). Efektifitas Pendampingan Ibu Hamil Kurang Energi Kronis Terhadap Peningkatan Status Gizi. Jurnal Pangan Kesehatan Dan Gizi, 2(2), 37–47.
Aini, N. (2023). Peningkatan kemampuan kader dalam memberikan penyuluhan tentang kualitas konsumsi makanan. Gervasi:Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(1), 194–203.
Aini, N., & Zahariah, S. (2021). Pengaruh Peran Keluarga terhadap Keragaman Pangan Ibu Hamil di Puskesmas Sukowono, Kabupaten Jember. Jurnal Kesehatan, 9(3), 132–139.
Aini, N., & Zahariah, S. (2022). Analisis Faktor Determinan Kualitas Konsumsi Makanan Pada Ibu Hamil Di Kecamatan Sukowono, Kabupaten Jember. Jurnal Kesehatan, 5(1), 69–78.
Akbarini, O. F., & Siswina, T. (2022). Factors Affecting the Incidence of Chronic Energy Deficiency (CED) in Pregnant Women. Science Midwifery, 10(5), 3776–3783. https://doi.org/10.35335/midwifery.v10i5.841
Ernawati, A. (2017). Masalah Gizi Pada Ibu Hamil. Jurnal Litbang: Media Informasi Penelitian, Pengembangan Dan IPTEK, 13(1), 60–69.
Fakhriyah, Noor, M. S., Setiawan, M. I., Putri, A. O., Lasari, H. H., Qadrinnisa, R., Ilham, M., Nur, S. Y. L. S., Zaliha, Lestari, D., & Hashfi, A. M. (2021). Buku Ajar Kekurangan Energi Kronik (KEK). CV Mine.
Fauziana, S., & Fayasari, A. (2020). Hubungan Pengetahuan, Keragaman Pangan, Dan Asupan Gizi Makro Mikro Terhadap Kek Pada Ibu Hamil. Binawan Student Journal (BSJ), 2(1), 191–199.
Hardiningsih, A., Yunitasari, D., & Septiani, N. (Eds.). (2021). Edukasi Gizi Pada 1000 (Hari Pertama Kehidupan) Dengan Metode Emo-Demo Bagi Petugas Kesehatan. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.
Kemenkes RI. (2019). Laporan Akuntabilitas Kinerja 2018. In Direkorat Gizi Masyarakat (Vols. 1–52, Issue 9).
Legesse, M., Abebe, Z., & Woldie, H. (2019). Chronic energy deficiency and associated factors among older population in Ethiopia: A community based study. PLoS ONE, 14(4), 1–12.
Marshall, N. E., Abrams, B., Barbour, L. A., Catalano, P., Christian, P., Friedman, J. E., Hay, W. W., Hernandez, T. L., Krebs, N. F., Oken, E., Purnell, J. Q., Roberts, J. M., Soltani, H., Wallace, J., & Thornburg, K. L. (2022). The importance of nutrition in pregnancy and lactation: lifelong consequences. American Journal of Obstetrics and Gynecology, 226(5), 607–632.
Mursita, A., Yudaningrum, A. W., Astuti, C. M., Choeron, D., Setiawati, D. Y., Ginting, E., Firna, E., Mranani, F., Hudayani, F., Sianturi, G., Yahya, G., Nurlita, H., Kusumaningtias, I., Julina, Kresnawan, Susila, L. R., Damajanti, M., W, M. R., Minarto, & Yosnelli. (2018). Pedoman Proses Asuhan Gizi Puskesmas. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.
Nurvembrianti, I., Purnamasari, I., & Sundari, A. (2021). Pendampingan Ibu Hamil Dalam Upaya Peningkatan Status Gizi. Jurnal Inovasi & Terapan Pengabdian Masyarakat, 1(2), 50–55.
Rifa’i. (2013). Pengaruh Pendampingan Gizi Terhadap Peningkatan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Tentang Pola Asuh Pada Balita Di Puskesmas Tilote Kabupaten Gorontalo.
Rizkianti, A., Novianti, & Suparmi. (2022). Peningkatan Sikap Ibu terhadap Kesehatan Ibu dan Bayi Baru Lahir melalui Program Pendampingan Ibu Hamil di Tujuh Kabupaten/Kota di Indonesia. Media Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan, 32(1), 87–98.
Setyowati, A., Ratnawati, L., & Sholichah, R. M. (2022). Pendampingan Pengelolaan Ibu Hamil dengan Kekurangan Energi Kronik dan Bayi Berisiko Stunting. Poltekita: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 157–165.
Simbolon, D., Jumiyati, & Rahmadi, A. (2018). Prncegahan dan Penanggulangan Kurang Energi Kronik dan Anemia Pada Ibu Hamil. Deepublish.
Suyatini, & Mesra, E. (2021). Pengaruh Pendampingan Ibu Nifas Post Seksio Saesarea tentang Teknik Menyusui Terhadap Praktik Menyusui Terhadap Pemberian Air Susu Ibu. Media Informasi Kesehatan, 8(1), 101–106.
Taupik, M., Ahmad, Z. F., Mursyidah, A., & Nurdin, S. S. I. (2023). Pendampingan Ibu Hamil dan Sosialisasi Pentingnya Pemenuhan Gizi 1000 HPK di Desa Tanah Putih. Jurnal Pengabdian Masyarakat Farmasi : Pharmacare Society, 2(1), 6–13.
WHO. (2014). Health Education: Theoretical Concepts, Effective Strategies and Core Competencies. In Health Promotion Practice (Vol. 15, Issue 5). Regional Office for the Eastern Mediterranean.
Widodo, B. (2014). Pendidikan Kesehatan Dan Aplikasinya di SD/MI. Madrasah, 7(1), 89–100.
Yuliarti, Ermi, N., & Arinda, D. F. (2022). The Causes Of Malnutrition For Pregnant Mothers Analysis And The Impact On The Covid-19 Pandemic. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, 13(July), 210–223.
DOI: https://doi.org/10.37849/mipi.v6i2.364
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Nurul - Aini, Ines Ratni Pravitasari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.